0
Tidak seperti kebanyakan smartphone berukuran bongsor yang hanya berukuran 5 inchi, kali ini Cross menghadirkan sebuah smartphone dengan ukruan layar yang lebih besar yakni, 5,88 inchi. Smartphone tersebut diberi nama Andromeda A27.

Dari segi design, Cross Andromeda A27 tidak berbeda jauh dengan Andromeda A26, yang membedakan hanyalah penempatan Kamera belakang yang diletakkan agak tepi dari pada gadget ini. Sedang, pada Andromeda A26 diketahui diletakkan pada bagian tengahnya.

Cross Andromeda A27, Smartphone Dual Core Berlayar 5,88 inchi
Layar 5,88 inchi tersebut disayangkan hanya berkualitas WVGA (480x800piksel) sehingga dapat diapastikan tampilannya terkesan kurang padat. Layar tersebut diklaim berbahan kaca keras yang berkualitas sehingga dapat melindungi bagian display dari goresan.

Tidak berbeda dengan kebanyakan gadget lokal, fitur TV Turner Analog juga tersedia dalam gadget Cross ini. Sehingga anda bsia menikmati beragam acara telivisi hanya dengan menggunakan Andromeda A27, sungguh menarik bukan? Selain Tv Analog tentu saja sudah diselipkan fitur pemutas musik (MP3) dan juga  pemutar video.

Dari sektor hardware, Cros Andromeda A27 dipersenjatai dengan dapur pacu dual-core 1GHz (MTK6577), yang dikombinasikan dengan RAM 512MB dan memori internal 4GB. Slot ekspansi memori pun ada, untuk kartu memori microSD (hingga 32GB).

Sama dengan rata-rata smartphone lokal yang mengadopsi dual SIM Card, Andromeda A27 juga mengimplemtasikan teknologi tersbut dalam A27 ini. Untuk masalah akses data, smartphone ini sudah support jaringan HSDPA yang digabungkan dengan fitur lainnya seperti WiFi, Bloutooth  dan dual kamera dengan kamera utama 8 megapixel di bagian belakang dan kamera sekunder di bagian depan dengan kualitas 1,3 megapixel.

Untuk harga, Cross Andromeda A27 ini akan dibandrol Rp.1,4 juta an. Anda berminat?

Jaringan: Dual SIM Quadband GSM/WCDMA; GSM 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2 3G HSDPA 900 / 2100; Layar: 5,88 Inci, TFT Capacitive Touchscreen WVGA (480x800 piksel), multi-touch 5 poin, hard glass screen 9 scratch resistant; OS: Android 4.0 Ice Cream Sandwich; Prosesor: MT6577 Cortex A9 Dual-core 1GHz; Memori internal: RAM 512 MB, storage 4GB; Memori eksternal: microSD up to 32GB; Transfer data: HSDPA, 3G, EDGE, GPRS; Kamera utama: 8.0 megapiksel, auto focus, LED flash, video recorder; Kamera depan: 1.3 megapiksel; Messaging: SMS, MMS, Email, Push mail, IM; Konektivitas: WiFi 802.11 b/g/n, Bluetooth, kabel data USB, audio jack 3.5mm; Browser: HTML; Fitur lain: Polifonik (MP3), TV Analog, Audio/video player, Dual speaker, G-sensor, Proximity sensor, GPS, Google Maps, Google Play Store, GMail, YouTube, Skype, Calendar, calculator, alarm, clock, game; Baterai: Lithium 2700 mAh
Menulis adalah salah satu hobi yang membuat saya tetap bersemangat menjalani aktivitas sehari-hari.

Post a Comment

 
Top